Wednesday, 7 August 2013

HUTAN



Lagumu gemuruh

Menampilkan berpuluh elang
berpuluh banteng

Di hutan-hutan sangsiku

Angin yang runtuh dari
pohon-pohon

Menjelma permadani di lembah
timur

Kuhitung tahun-tahun

Yang berjalan menghancurkan
mega dan mega

Dan hujan yang menyerbu dari
perut gua



Mengekalkan diamku di ketiak
batu

Gemuruh itu ternyata miliku
juga

Mengurai bulu-bulu mataku di
pelupuk rimba

PUISI,

SHARE THIS

Author:

Etiam at libero iaculis, mollis justo non, blandit augue. Vestibulum sit amet sodales est, a lacinia ex. Suspendisse vel enim sagittis, volutpat sem eget, condimentum sem.

0 comments: