Sunday, 22 November 2015

PERCAKAPAN ZAMAN



Hati rumput yang
sedang menatap langit




Terkesima percakapan
bintang tentang cinta kanak-kanak




Hidup ini selalu
berada dalam lingkaran tebing tak bertepi




Yang pantulkan gaung
berulang kali




Ibu matahari,
ajarilah aku memahami guratan langit




Lukisan perjalanan
panjang ke negri jauh




Lalu ibu matahari
mengajarinya dengan menuangkan




Periuk waktu



SHARE THIS

Author:

Etiam at libero iaculis, mollis justo non, blandit augue. Vestibulum sit amet sodales est, a lacinia ex. Suspendisse vel enim sagittis, volutpat sem eget, condimentum sem.

0 comments: