Wednesday, 2 December 2015

Basuh Muka dengan Air Mata Oleh Muh Shodiq Masrur


Basuh Muka dengan Air Mata 

Oleh Muh Shodiq Masrur


Sudahkah aku bercerita tentang Gaza?

Gaza sebuah kota dipelupuk mata, tapi nyawa seakan tak berharga
dimana tanah terbentuk dari air mata, sedangkan airnya bersumber dari tetesan darah sebuah duka

Gaza sebuah kota yang selalu terguncang oleh tangisan, yang meruntuhkan rumah, sekolah secara luluh rantah dengan tanah yang rata, bercampur luka

SHARE THIS

Author:

Etiam at libero iaculis, mollis justo non, blandit augue. Vestibulum sit amet sodales est, a lacinia ex. Suspendisse vel enim sagittis, volutpat sem eget, condimentum sem.

0 comments: